
Hal tersebut dikatakan
kepala supervisi penyebrangan ASDP rute pelayaran Sabang –Banda Aceh Husaini
ketika dikonfirmasi RRI, Ju
Dijelaskanya, menjelang
arus mudik yang akan menggunakan moda tranportasi laut dengan rute Sabang –
Banda Aceh dan sebaliknya diperkirakan tahun ini akan meningkat dibandingkan
dengan tahun sebelumnya, oleh karna itu pihaknya akan terus melakukan berbagai
persiapan, baik itu dari segi penambahan transportasi kapal maupun dari segi
pelayanan terhadap para calon penumpang.
“kita perkirakan arus
mudik sabang-banda aceh akan mengalami peningkatan 8 persen, kita juga terus
lakukan berbagai persiapan, baik itu dalm segi perawatan kapal dan segi
operasional lainya juga kita perhatikan, jangan sampai terjadi trouble ketika
kapal sedang berlayar” ujarnya.
Ditambahkan Husaini,
Kapal Motor Penyebrangan KMP BRR dan KMP Tanjung Burang akan melayani rute
pelayaran Sabang-Banda Aceh dan sebaliknya serta juga ditambah dua kapal
ekspress guna menghindari terjadinya lonjakan penumpang.
Categories: