
Sabang | Kehadiran Rute baru Garuda ke ujung paling barat Indonesia Kota Sabang dinilai dapat menambah aksesbilitas untuk mengunjungi Sabang, karena selama ini para Pengunjung atau masyarakat hanya mengandalkan Kapal laut. Selain itu dengan hadirnya Pelayanan penerbangan, para wisatawan memiliki banyak pilihan untuk menggunakan Transportasi yang diinginkannya.
Posted by RRISABANG
0
komentar»