
“Kita sudah ajukan seminggu sebelumnya, mereka baru ada waktu
kemarin, Cuma dari kemarin tanggal 20 udah datang, mereka harus koordinasi dulu
antara BKI dengan syahbandar belawan walaupun syahbandar di belawan sudah
periksa duluan, tapi mereka harus nunggu hasil dari bki, semalam sudah diterima, tapi baru diproses
pagi ini, nanti hasilnya baru di email ke pihak syahbandar Belawan” .Ungkapnya
terkait masih belum berlayarnya KMP BRR Jum’at pagi.
Mengenai izin berlayar yang hanya diberi yang seharusnya setahun
namun hanya diberikan dua bulan sampai masa doking 29 Maret 2014, ia
menjelaskan BKI melakukan pemeriksaan lebih ketat terhadap kapal-Kapal
penyeberangan terkait sejumlah kecelakaan Kapal di Indonesia akhir-akhir ini.
Untuk sementara kata Arifuddin rute KMP BRR digantikan oleh KMP Papuyu yang
berkapasitas lebih kecil. Ia juga berharap masyarakat bersabar karena pihaknya
sudah menerima sinyal pada Jum’at siang
BRR akan mulai berlayar sesuai jadwal kembali. Masa berlayar yang dikeluarkan
dua lembaga sertifikasi Pelayaran menurut Arifuddin adalah Badan Klasifikasi
Indonesia (BKI) di Jakarta dan Merryn di Belawan Sumatera Utara. Mahfud/mj
Categories: